Benarkah Biang Kunyit Sembuhkan Asam Lambung? Begini Cara Olahnya Secara Alami

- Minggu, 22 Januari 2023 | 07:47 WIB
Benarkah Biang Kunyit Sembuhkan Asam Lambung? Begini Cara Olahnya Secara Alami (ilustrasi foto biang kunyit saat diparut di atas piring) (Istimewa)
Benarkah Biang Kunyit Sembuhkan Asam Lambung? Begini Cara Olahnya Secara Alami (ilustrasi foto biang kunyit saat diparut di atas piring) (Istimewa)

Hits IDN - Kunyit merupakan salah satu jenis tumbuhan yang digunakan sebagai bumbu dapur penyedap rasa baik untuk membuat nasi kuning maupun dicampur saat memasak daging.

Namun, selain penyedap rasa, rumornya biang kunyit sangat bermanfaat sebagai alternatif meredakan asam lambung.

Seperti dilansir dari berbagai sumber soal manfaat biang kunyit ternyata bumbu dapur satu ini memiliki sejuta manfaat untuk kesehatan bagi manusia.

Baca Juga: Ramai Isu Masa Jabatan Kades Jadi 9 Tahun, Berapa Gaji Kepala Desa?

Salah satunya, untuk meredakan asam lambung yang dialami seseorang, bahkan hanya diolah secara alami.

Meski begitu, alangkah baiknya terlebih dahulu konsultasikan kepada dokter sesuai bidangnya agar benar-benar memastikan soal manfaat biang kunyit.

Baca Juga: Iming-iming Jadi Perangkat Desa, Oknum Kepala Desa Tiduri Gadis 20 Tahun Hingga 7 Kali

Benarkah biang kunyit merupakan salah satu alternatif meredakan asam lambung yang dialami manusia?

Karena itu, jika mengalami sekiranya pusing, sakit kepala atau mual hingga terasa sakit pada lambung, maka langkah utama adalah konsultasi kepada dokter sebelum melakukan tindakan berikutnya.

Meski rumornya penyedap rasa satu ini dikabarkan bisa meredakan asam lambung.

Baca Juga: Video Viral, Pancing Ikan Malah Umpan Dimakan Nelayan, Begini Reaksinya Ketika Mata Kail nyangkut di Bibir

Lantas seperti apa cara mengolah biang kunyit secara alami untuk mendapatkan cairan dari kunyit?

Berikut cara mengolah biang kunyit yang sangat sederhana untuk mendapatkan cairan yang sedikit kental itu.

Pertama, ambil biang kunyit dan dicuci terlebih dahulu serta selanjutnya dikupas dengan pisau dapur.

Halaman:

Editor: Robin Van

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Berburu 4 Masalah Gizi Pemicu Stunting

Sabtu, 4 Februari 2023 | 10:30 WIB

Jantung Pisang Kaya Manfaat, Simak Apa saja?

Sabtu, 28 Januari 2023 | 20:05 WIB
X