Jazad Sebastian Bokol dibakar, Netizen Berharap Pelaku Cepat Ditangkap

- Kamis, 24 November 2022 | 07:35 WIB
Jazad Sebastian Bokol dibakar, Netizen berharap Pelaku cepat Ditangkap (foto dok facebook) (Tian Bokol)
Jazad Sebastian Bokol dibakar, Netizen berharap Pelaku cepat Ditangkap (foto dok facebook) (Tian Bokol)

Hits IDN - Memasuki bulan keempat almarhum Sebastian Bokol alias Tian (22) meninggalkan kedua orangtua dan keluarga untuk selamanya. Tian dikabarkan meninggal dunia karena dibakar di Liliba Kupang sejak 2 Agustus 2022 dini hari.

Sebastian Bokol dikabarkan meninggal usai sempat hilang kontak dengan orangtuanya. Padahal, 1 Agustus 2022 Sebastian pernah mengabarkan kedua orangtuanya bahwa dirinya telah tiba di Jogja.

Sehingga, atas informasi penemuan sesosok mayat terbakar di Liliba Kupang itu sebagai orangtua tidak menaruh curiga karena dalam pikiran bahwa Tian telah tiba di Jogja.

Baca Juga: 5 Kabupaten di NTT menjadi percontohan memberikan PMT berbasis Pangan Lokal termasuk 1 Kabupaten di Sumba

Namun, batin seorang ibu selalu tak tenang karena hanya selang beberapa jam usai pacar Tian (Enjel Katoda) menelephone bahwa anaknya akan pulang ke Jogja hari ini (01/08/2022).

Ternyata ucapan Enjel Katoda kepada orangtua Tian sebagai pesan terakhir Tian yang dititipkan melalui Enjel Katoda pacarnya untuk pergi selamnya.

Sebastian Bokol pergi untuk selamanya tanpa pesan kepada orangtua, hanya menginfirmasikan bahwa dirinya telah tiba di Jogja, pada 1 Agustus 2022.

Baca Juga: KPK minta Kejari Alor untuk periksa Bupati Alor atas dugaan indikasi Korupsi

Tian meninggal dunia karena dibakar, namun hingga kini Polisi belum mengungkap siapa pelaku dalam kasus pembunuhan ini.

Akan tetapi, Polisi telah memeriksa lima orang saksi termasuk Enjel Katoda pacar almarhum dan juga Diles yang terakhir kali mengantar Sebastian Bokol, beberapa jam sebelum dikabarkan penemuan mayat terbakar di Liliba.

Baca Juga: Program Kerja Kades Laga Lete di SBD mangkrak, Sumur Bor dan Meteran Listrik tak terurus sejak tahun 2019

Kelima orang diperiksa Polisi sebagai saksi atas kematian Sebastian Bokol yang diduga sengaja dibakar oleh orang yang belum dikenal.

Karena itu, selain harapan keluarga agar Polisi menangkap pelaku, netizen pun berharap agar secepatnya pelaku ditangkap.

"Allah berkuasa dan bertindak," doa netizen di kolom komentar di facebook pada link berita, pemilik akun Den**

Halaman:

Editor: Robin Van

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Jadwal Kapal Cepat di NTT Malam Ini, 21 Maret 2023

Selasa, 21 Maret 2023 | 18:39 WIB
X