Jadwal Kapal Ferry di NTT hari ini 27 Mei 2023, cek semua rute di sini

- Sabtu, 27 Mei 2023 | 06:10 WIB
Jadwal Kapal Ferry di NTT hari ini 27 Mei 2023, cek semua rute di sini (foto ilustrasi) dok (media sosial)
Jadwal Kapal Ferry di NTT hari ini 27 Mei 2023, cek semua rute di sini (foto ilustrasi) dok (media sosial)

Hits IDN - Tersedia beberapa kapal ferry yang akan melalukan penyeberangan antarpulau di wilayah Provinsi NTT pada hari ini, Sabtu, 27/05/2023.

Seperti dilansir laman facebook Info Pelayaran NTT Sabtu, 27 Mei 2023. Terdapat 7 kapal ferry lengkap dengan rute dan jadwal penyeberangannya.

Baca Juga: Kejagung Periksa 5 Saksi Dalam Kasus BTS 4G, 3 Orang Dari Kemkominfo

Ketujuh kapal ferry dimaksud adalah KMP Lakaan, Ile Labalekan, Inerie II, KMP Uma Kalada, Ile Ape dan Ile Mandiri, serta KMP Namparnos.

Selengkapnya rute dan jadwal penyeberangan Kapal dimaksud berikut Ini:

1. KMP lakaan
~ Kupang - Rote: Jam 08.00 Wita
~ Rote - Kupang: Jam 12.00 Wita
~ Kupang - Hansisi: Jam 17.00 Wita
~ Hansisi - Kupang: Jam 17.30 Wita

2. KMP Ile Labalekan
~ Aimere - Kupang: Jam 08.00 Wita

Baca Juga: John Wempi awalnya ajak Veronica ketemu di Hotel Borobudur Jakarta, begini ceritanya

3. KMP Inerie II
~ Kupang - Hansisi: Jam 07.00 Wita
~ Hansisi - Kupang: Jam 07.30 Wita
~ Kupang - Kalabahi: Jam 14.00 Wita

4. KMP Uma Kalada
~ Sabu - Raijua: Jam 08.00 Wita
~ Raijua - Waingapu: Jam 10.00 Wita
~ Waingapu - Raijua: Jam 22.00 Wita

5. KMP Ile Ape
~ Kewapante - Pemana: Jam 06.00 Wita
~ Pemana - Kojadoi: Jam 09.00 Wita
~ Kojadoi - Pemana: Jam 12.00 Wita
~ Pemana - Kewapante: Jam 15.00 Wita
~ Kewapante - Palue: Jam 18.00 Wita
~ Palue - Marapokot: Jam 22.00 Wita

Baca Juga: Wajah Anak Veronica Mengundang Rindu Keluarga, Salam Dari Papua

6. KMP Ile Mandiri
~ Kalabahi - Bakalang: Jam 06.00 Wita
~ Bakalang - Baranusa: Jam 08.00 Wita
~ Baranusa - Adonara: Jam 10.00 Wita
~ Adonara - Lewoleba: Jam 18.00 Wita

7. KMP Namparnos
~ Kalabahi - Pulau Pura: Jam 10.00 Wita
~ Pulau Pura - Teluk Gurita: Jam 12.00 Wita

Baca Juga: Viral Sopir Ogah Bayar Tol, Ternyata Anggota Polres Metro Jakarta Selatan

Terdapat keterangan pada laman tersebut, jdwal dapat berubah tergantung kondisi cuaca.

Halaman:

Editor: Robin Van

Tags

Artikel Terkait

Terkini

BMKG Laporkan Bengkulu Diguncang Gempa Bumi

Jumat, 2 Juni 2023 | 09:46 WIB

Jadwal Kapal Ferry di NTT hari ini 29 Mei 2023

Senin, 29 Mei 2023 | 06:00 WIB
X