Wamendagri Ditantang Tes DNA Terkait Anak Veronica Jenniffer, Tidak Perlu Gugat

- Sabtu, 13 Mei 2023 | 07:12 WIB
Wamendagri Ditantang Tes DNA Terkait Anak Veronica Jenniffer, Tidak Perlu Gugat (foto) dok (media sosial)
Wamendagri Ditantang Tes DNA Terkait Anak Veronica Jenniffer, Tidak Perlu Gugat (foto) dok (media sosial)

Hits IDN - Veronica Jenniffer meminta John Wempi Wetipo selaku Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri) untuk melakukan tes DNA terkait anak hasil perselingkuhan keduanya.

Verinica Jenniffer meminta tes DNA agar John Wempi tidak perlu menggugat dirinya demi menjaga nama baik sebagai pejabat publik.

Baca Juga: Anak John Wempi Wetipo Dilahirkan Veronika Jennifer di RSPI, Sudah Berusia 8 Tahun

Baca Juga: Antara Urusan Politik dan Urusan Keluarga

John Wempi Wetipo ditantang Veronica untuk melakukan tes DNA, tantangan melalui surat pernyataan yang bertulis tangan dan dibubuhi tandatangan oleh Veronica Jenniffer.

Surat pernyataan tes DNA dari Veronica Jenniffer itu, ditulis di Jakarta, pada Kamis, 11 Mei 2023.

Baca Juga: NasDem TTU Target Kursi Pertama Setiap Daerah Pemilihan

Baca Juga: Wamendagri absen mediasi kedua dengan Veronika Jennifer, Terkait Gugatan Akta Kelahiran Anak?

Surat pernyataan tes DNA ini kemudian diunggah di media sosial Twitter oleh pemilik akun PartaiSocmed, pada Jumat, 12 Mei 2023.

"Dengan tantangan test DNA tersebut John Wempi Wetipo tidak perlu lagi susah payah membantah bahkan menggugat berbagai pihak senilai miliaran rupiah untuk menjaga nama baik," tulis pemilik akun tersebut disertai unggahan foto surat pernyataan dari Veronica yang dikutip Hits IDN, pada Sabtu, 13/05/2023.

Baca Juga: Jadwal Kapal Ferry dan Kapal Cepat di NTT 12 Mei 2023, cek rute sekarang hanya di sini

"Cukup lakukan test DNA jika memang yakin anak tersebut bukanlah anaknya! Sekian dan terima kasih," sambung pemilik akun tersebut.

Baca Juga: Veronika Jennifer Mengaku Digugat John Wempi Wetipo ke Pengadilan Negeri Jakpus Soal Akta Kelahiran Anak

Adapun isi surat pernyataan tes DNA dari Veronica Jenniffer yang ditujukan kepada John Wempi Wetipo disertai dengan 4 poin penting sebagai pernyataan sikap Veronica.

Halaman:

Editor: Robin Van

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Jadwal Kapal Ferry di Nusa Tenggara Timur hari ini

Minggu, 1 Oktober 2023 | 09:18 WIB

Sambut HUT TNI Ke 78, Kodim 1605/Belu Berbagi Kasih

Senin, 25 September 2023 | 07:32 WIB
X